UI Cikal Bakal Universitas Lain di Indonesia
Mejadi seorang ahli dan profesional di sebuah bidang dapat ditempuh dengan berbagai cara, salah satunya adalah dengan mengenyam pendidikan tinggi di berbagai lembaga perguruan tinggi.
Karena pendidikan di tingkat ini telah mengarah dan menjurus, apa yang kita pelajari tidaklah umum lagi seperti jenjang di bawahnya tapi lebih spesifik dengan jurusan apa yang kita pilih.
Salah satu universities in indonesia yang dapat anda pilih adalah universitas indonesia. universitas yang bekedudukan di dua lokasi ini merupakan universitas tertua yang berdiri di Indonesia.
Tidak banyak yang tahu bahwa sebenarnya Universitas Indonesia merupakan cikal bakal dari beberapa universitas besar lain di indonesia. Universitas yang memiliki julukan green campus ini berdiri di dua lokasi yaitu di Daerah Salemba Jakarta dan Depok Jawa Barat.
Untuk kampus di daerah Depok, Universitas Indonesia ini berdiri di lahan yang sangat luas, dan hanya digunakan 1/3 bagiannya saja untuk gedung dan fasilitas akademik. Sisanya di biarkan menjadi lahan terbuka hijau dan tempat penelitian yang asri dan nyaman.
Universities in indonesia saat ini telah membuka kelas international. Kelas international ini dibuka di beberapa jurusan salah satunya adalah jurusan teknik elektro fakultas teknik. Kelas international ini merupakan kelas yang bertujuan menyiapkan sumber daya manusia yang dapat bersaing di dunia international.
Dengan kemampuan keilmuan yang mumpuni dan ditunjang dengan kemampuan berbahasa yang baik. kelas internatioanal universities in indonesia pada jurusan teknik elektro ini melakukan kerjasama dengan perguruan tinngi mitra diantaranya adalah Queensland University of Technology (QUT) Australia, Curtin University, Australia &Sarawak, The University of Queensland (UQ) Australia, The University of Sydney Australia dan University of Duisburg-Essen, Jerman.
Program pendidikan kelas international ini dirancang dengan waktu studi selama 6 tahun, dimana pada tahun pertama selama 3,5 – 4 tahun perkuliahan dilakukan di universitas indonesia dan 2 tahun terakhir di laksanakan di erguruan tinggi mitra.
Kelas international universities in indonesia ini pada akhir studi akan memberikan dua gelar pada setiap lulusannya yang disebut sebagai double degree.